Tips Memaksimalkan Pendapatan Google Adsense

Memaksimalkan Pendapatan Google Adsense

Tips memaksimalkan pendapatan Google Adsense (GA) atau Iklan Google ini, tentu saja hanya berlaku bagi blogger yang sudah diterima ikutan program GA.

Jika belom diterima, harap bersabar, keep blogging aja, suatu hari nanti Google akan mengirimkan email bahwa Anda diterima ikut program GA.

Tips terbaru dari Google Adsense sendiri, yang diterima di akun CB, adalah direkomendasikan menggunakan unit iklan ukuran 336×280 dengan konten "text and image" (teks dan gambar).

Tips Memaksimalkan Pendapatan Google Adsense

1. Jangan tempatkan banner GA di header, samping logo!
Nah loh... CB lakukan ini nih, nanti diubah deh! Alasannya, banner GA ukuran 468×60 dan 728×90 pixel itu tampak seperti banner dan biasanya diabaikan oleh pembaca!

2. Tempatkan Iklan Google di posisi yang mudah dilihat.
Yaitu di pisisi kiri atas (Top left), di atas posting, tepat di bawah judul posting (Top of content, right below the headline), dan di akhir posting --di atas kolom komentar dan di atas social buttons).

3. Simpan Iklan GA di sidebar kiri.
Ini artinya templatenya harus 3 kolom --ada dua sidebar, kiri dan kanan. Hmm... harus ubah desain template nih....!

4. Gunakan Ukuran yang tepat!
Ukuran 300×250, 336×280, dan 160×600 paling populer dan sukses memaksimalkan pendapatan Google Adsens.They are found to be the most successful ad sizes! Hmm.... yang ukuran ketiga harus bikin sidebar baru tuh di tengah atau di kiri. Abaikan dulu ah....!

5. Gunakan "Custom Google search"
Hmm... yang ini CB sudah coba, tapi kayaknya mengganggu kenyamanan user deh! Gak ah, UX itu bagian dari SEO blog, jadi CB abaikan dulu yang no. 5 ini.

Lha, apa cuma itu doang tips Tips Memaksimalkan Pendapatan Google Adsense? Banyak sih, lima itu aja dulu deh. Selengkapnya silakan klik dua link sumber di bawah ini. Good luck!

Sumber:
http://www.blogmarketingacademy.com/maximizing-adsense-revenue/ 
http://www.designerzblog.com/2013/12/5killertips-maximize-adsense-earning.html

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »